Flickr Widget

Selasa, 02 Oktober 2012

CARA MENONAKTIFKAN KLIK KANAN DIBLOG

Kali ini aku pengen ngasih info cara nonaktifin klik kanan diblog. Mungkin banyak orang yang mengklik kanan diblog kita untuk meng-copas (Copy / Paste). Jika anda tidak mau info yang anda buat di copy/paste. Mungkin kamu harus coba cara ini. Langsung aja infonya.!

1. LogIn ke blog kamu
2. Klik Tata Letak
3. Klik Tambah Gadget
4. Klik HTML/Java Script
5. Kliktanda panah diatas kanan tulisan HTML/Java Script
6. Dikolom konten, copy kode dibawah ini

<script language=javascript>
var message = "Klik kanan lagi ada perbaikan..!! Tidak bisa diklik..!!";
function rtclickcheck(keyp){ if (navigator.appName == "Netscape" && keyp.which == 3){ alert(message); return false; }
if (navigator.appVersion.indexOf("MSIE") != -1 && event.button == 2) { alert(message); return false; } }
document.onmousedown = rtclickcheck;</script>

7. Ganti tulisan yang saya beri warna berbeda, dengan pesan bahwa tidak boleh mengklik kanan.!!
8. Lalu klik simpan dan lihat blog kamu sekarang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan beri tanggapan tentang postingan di atas, sertakan bahasa yang sopan..!!!